Senin, 20 Desember 2010

PROLACTA DHA

Top of Form
Harga Per Satuan Terkecil: Rp3,050.00 Harga Per Satuan Terkecil: Rp0.00
http://www.farmasiku.com/skins/default_blue/customer/images/spacer.gif
Reviews
ProLacta with DHA for Mother

GOLONGAN
GENERIK
# Minyak ikan alami (yang berasal dari ikan Tuna) 400 mg,

INDIKASI
Untuk menunjang perkembangan otak bayi/janin, serta memenuhi kebutuhan ekstra gizi ibu.

PERHATIAN
Jika ibu memberikan ASI kurang dari 4 bulan, "ProLacta with DHA for Mother" dilanjutkan dengan memberikan kepada bayi "ProLacta with DHA for Baby".

KEMASAN
Kapsul lunak 6 blister x 10 biji.

DOSIS
Dikonsumsi mulai usia kandungan 6 bulan (trimester ketiga) sampai ibu menyusui selama 4 bulan.
2 kapsul sehari, 1 kapsul pada pagi hari dan 1 kapsul pada malam hari.


PROLACTA WITH DHA FOR BABY

GOLONGAN GENERIK

Kandungan
Natural fish oil providing DHA 75mg,EPA 7mg, arachidonic acid 100 mg

INDIKASI

Untuk menunjang perkembangan otak bayi dan untuk memenuhi kebutuhan gizi bayi.

Petunjuk pemakaian :

1.Gunting ujung kapsul lunak dengan gunting yang bersih.
2.Teteskan isi kapsul lunak ke dalam makanan bayi, aduk hingga rata atau
campur isi kapsul lunak ke dalam botol susu bayi, kemudian kocok hingga
rata.
Jangan dicampurkan pada susu atau makanan dalam keadaan panas, tetapi sebaiknya dalam keadaan hangat-hangat kuku atau sesaat sebelum diberikan kepada bayi.

KEMASAN

Kapsul lunak 5 blister x 10 biji.

DOSIS

1 kapsul lunak sehari, diberikan selama 4 bulan berturut-turut pada usia
antara 0 sampai 3 tahun.
Prolacta with DHA for Baby 50's (Rp143500)

2 komentar:

  1. Maaf mau tanya, sya kurang faham..
    Saya mengkonsumsi prolacta DHA d usia kehamilan 9 bulan dn sekarang putri sya sudah lahir, mau saya lanjutkan dengan prolacta DHA for baby, sedangkan dia masih asi eksklusif.,.
    kira2 dosis yg benar gimana ya.?
    Mengingat sya pernah mmbaca 2/3 hari sekali dlm pemberian
    Mohon jawabannya terimakasih..

    BalasHapus
  2. anak saya klw saya kasih ploracta for baby slma ini langsung saya tetesin k mulut.boleh g y ?soal nya saya baru bca.klw pemakaian nya d campur k mkanan.saya tunggu jwban nya.trims..

    BalasHapus